BERITA ACARA PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA PEMILIHAN KETUA RW 012

BERITA ACARA

PEMUNGUTAN DAN PENGHITUNGAN SUARA

PEMILIHAN KETUA RW 012

DI TEMPAT PENGHITUNGAN SUARA

Pada hari Jum’at tanggal dua puluh enam bulan Februari tahun dua ribu sepuluh, Panitia Pemilihan Ketua RW 012 melaksanakan rapat pemungutan suara Pemilihan Ketua RW 012 yang dihadiri oleh saksi calon, panitia pengawas, panitia pemantau dan warga masyarakat bertempat di :

Tempat Pemungutan Suara   : Rumah-rumah warga di Wilayah RW 012

Desa                                                 : Sindang Mulya

Kecamatan                                    : Cibarusah

Kabupaten                                     : Bekasi

Telah melaksanakan kegiatan sebagai berikut :

I. Pemungutan Suara

A. Persiapan (Pukul 6.30 s/d 07.30)

  1. Pemeriksaan kelengkapan dan perlengkapan panitia.
  2. Pemanggilan saksi.
  3. Pemeriksaan kotak suara dan surat suara.
  4. Pemeriksaan jumlah dan daftar KK tiap RT.
  5. Ketua Panitia Pemilihan membuka rapat pemungutan suara pada pukul 07.30
  6. Baca do’a demi keamanan, ketertiban, kelancaran dan kesuksesan Pemungutan Suara.

B. Pelaksanaan Pemungutan Suara (pukul 07.45 s/d pukul 10.00);

  1. Pemberangkatan petugas panitia pemungutan suara secara serentak mendatangi rumah warga / kepala keluarga wilayah-wilayah RT dan menyisir gang demi gang.
  2. Pemberian suara oleh pemilih berdasarkan prinsip urutan pemberian surat suara dan ditunggu pada saat itu juga surat suara yang sudah dicontreng dikembalikan kepada panitia.
  3. Pada pukul 09.45 panitia sudah selesai dari tugasnya (lebih cepat dari rencana semula yakni selesai jam 11:00) dan kembali ke serambi masjid Al Muhajirin.
  4. Dilanjutkan dengan ucapan sepatah-dua patah kata dari para calon ketua RW sebelum dilakukan penghitungan suara.
  5. Ketua Panitia Pemilihan mengumumkan rapat pemungutan suara telah selesai dan dilanjutkan dengan rapat penghitungan suara pada pukul 10:00

II. Penghitungan Suara (mulai pukul 10.00 s.d. 11:15)

A. Persiapan sebelum pelaksanaan penghitungan suara Panitia pemilihan melakukan kegiatan sebagai berikut :

  1. Mengumumkan dan mencatat jumlah pemilih yang memberikan suara dan yang tidak memberikan suara berdasarkan salinan daftar KK dari RT masing-masing.
  2. Mengumumkan dan mencatat jumlah surat suara yang tidak terpakai, surat suara yang dikembalikan oleh pemilih karena rusak atau keliru dicontreng / dicoblos serta penggunaan surat suara tambahan dan ;
  3. Memasang catatan hasil perolehan suara untuk Calon Ketua RW 012 di lokasi perhitungan suara (serambi masjid Al-muhajirin).

B. Pelaksanaan Penghitungan Suara

Susunan acara penghitungan suara adalah sebagai berikut:

  1. Pembukaan
  2. Sambutan Ketua Panitia
  3. Sambutan dari utusan Desa Sindang Mulya
  4. Sambutan dari masing-masing calon ketua RW
  5. Membuka kotak suara, menghitung, meneliti dan mencatat jumlah surat suara yang digunakan untuk pemilih;
  6. Mengumumkan dan mencatat surat suara sah yang diperoleh masing-masing Calon Ketua RW 012 dan
  7. Mengumumkan dan mencatat surat suara yang tidak sah.
  8. Sambutan Ketua RW yang terpilih
  9. Do’a Penutup
  10. Makan Siang bersama
  11. Acara Selesai

C. Penyampaian Berita Acara

Berita acara pemungutan suara dan penghitungan suara di TPS

dibuat 3 (tiga) rangkap:

  1. 1 (satu) rangkap untuk Panitia Pemilihan
  2. 1 (satu) rangkap untuk Desa Sindang Mulya
  3. 1 (satu) rangkap untuk saksi

Panitia Penyelenggara Pemungutan Suara

No. Jabatan Nama Lokasi Tugas Tanda Tangan
1 Ketua Patwa Nugraha (RT 005/N-22) Pos Utama
2 Sekretaris Ujang Supriatna (RT 003 / K-28) Pos Utama
3 Peralatan 1 Sutomo (RT 005 / M-23) RT 003
4 Peralatan 2 Rizal (RT 001 / G-44) RT 004
5 Humas 1 Herman Singo (RT 003 / I-06) RT 005
6 Humas 2 Habib (RT 002 / X-8) RT 007
7 Keamanan 1 D.Prawiro ( RT 003 / K-11) RT 002
8 Keamanan 2 Ginting (RT 008 / AP-8A) RT 006
9 Anggota Ahmad Madani (RT 005 / BB-06) RT 003
10 Anggota S.Hadi Santoso (RT 006 / D-46) RT 007
11 Anggota Wahyudianto (RT 007 / BE-09) RT 009
12 Anggota Agus Sutarwan (RT 007 – BC-22) RT 009
13 Anggota Burhanudin (RT 008 / BH-14) RT 006
14 Anggota Robianto (RT 004 / Q-31) RT 005
15 Anggota Dudung (RT 002 / L-18) RT 007
16 Anggota Zuwardi (RT 001 / G-51) RT 004
17 Anggota Heri P. (RT 006 / E-38) RT 008
18 Anggota Antoni H. (RT 009 / BM-22) RT 001
19 Anggota Eri Novi (RT 009 / BK-10) RT 001
20 Anggota Budi H. (RT 003 / H-53) RT 007
21 Anggota Marlin (RT 003 / H-42) RT 002

Saksi-saksi dari Calon Ketua RW 012

No. Nama Saksi Dari Tanda Tangan
1 Mulyadin Bpk. Farid Irfa’i, MD.
2 Mukinis Edi Bpk. Ahmad Muzakir Basyari
3 Rahya Bpk. Abdul Rahman

CATATAN PELAKSANAAN

PEMUNGUTAN SUARA DAN PENGHITUNGAN SUARA

PEMILIHAN KETUA RW 012

DI TEMPAT PEMUNGUTAN SUARA

Tempat Pemungutan Suara (TPS)  : Rumah-rumah warga di Wilayah RW 012

Desa                                                            : Sindang Mulya

Kecamatan                                               : Cibarusah

Kabupaten                                                : Bekasi

Provinsi                                                      : Jawa Barat

A.  Data Pemilih Dalam Pemilihan Ketua RW 012
No. URAIAN JUMLAH
1 Jumlah pemilih dalam Salinan Daftar KK di Wilayah RW 012 735 KK
2 Jumlah pemilih yang menggunakan hak pilih berdasarkan Salinan Daftar KK di Wilayah RW 012 647 KK
3 Jumlah Pemilih yang tidak menggunakan hak pilih 88 KK
B.  Penerimaan dan Penggunaan Surat Suara
No. URAIAN JUMLAH
1 Surat Suara yang dibuat oleh Panitia Pemilihan (termasuk cadangan) 800 lembar
2 Surat suara yang dikembalikan oleh pemilih karena rusak atau keliru dicontrng 1 lembar
3 Surat suara yang tidak terpakai 152 lembar
4 Surat suara yang terpakai 647 lembar
C.  Penerimaan dan Penggunaan Surat Suara
No. URAIAN JUMLAH
1 Surat suara sah untuk ketiga Calon Ketua RW 012 647 lembar
2 Surat suara tidak sah 3 lembar
3 Jumlah suara sah dan tidak sah 650 lembar

Sindang Mulya, 26 Februari 2010

PANITIA PEMILIHAN

KETUA

Patwa Nugraha

SERTIFIKASI HASIL PENGHITUNGAN SUARA

PEMILIHAN KETUA RW 012

DI TEMPAT PEMUNGUTAN SUARA

Tempat Pemungutan Suara (TPS)  : Rumah-rumah warga di Wilayah RW 012

Desa                                                            : Sindang Mulya

Kecamatan                                               : Cibarusah

Kabupaten                                                : Bekasi

Provinsi                                                     : Jawa Barat

A. SUARA SAH

No Nama Calon Ketua RW 012 Perolehan Suara Sah Pasangan Calon Ketua RW 012
1 Farid Irfa’i, MD. Tulis dengan angka 324
Tulis dengan huruf Tiga ratus dua puluh empat
2 A.Muzakir Basyari Tulis dengan angka 171
Tulis dengan huruf Seratus tujuh puluh satu
3 Abdul Rahman Tulis dengan angka 152
Tulis dengan huruf Seratus lima puluh dua

KETUA RW 012 TERPILIH

Ketua RW 012 Terpilih

FARID IRFA’I, MD.

Tempat Tanggal Lahir:

Magelang, 27 Desember 1969

Alamat:

Perum Puri Persada Indah

Blok D No.25

  1. SURAT SUARA TIDAK SAH
No URAIAN Jumlah Suara Tidak Sah Pasangan Calon Ketua RW 012
1 Pemilihan RW 012 Tulis dengan angka 3
Tulis dengan huruf Tiga

Panitia Penyelenggara Pemungutan Suara

No. Jabatan Nama Lokasi Tugas Tanda Tangan
1 Ketua Patwa Nugraha (RT 005/N-22) Pos Utama
2 Sekretaris Ujang Supriatna (RT 003 / K-28) Pos Utama
3 Peralatan 1 Sutomo (RT 005 / M-23) RT 003
4 Peralatan 2 Rizal (RT 001 / G-44) RT 004
5 Humas 1 Herman Singo (RT 003 / I-06) RT 005
6 Humas 2 Habib (RT 002 / X-8) RT 007
7 Keamanan 1 D.Prawiro ( RT 003 / K-11) RT 002
8 Keamanan 2 Ginting (RT 008 / AP-8A) RT 006
9 Anggota Ahmad Madani (RT 005 / BB-06) RT 003
10 Anggota S.Hadi Santoso (RT 006 / D-46) RT 007
11 Anggota Wahyudianto (RT 007 / BE-09) RT 009
12 Anggota Agus Sutarwan (RT 007 – BC-22) RT 009
13 Anggota Burhanudin (RT 008 / BH-14) RT 006
14 Anggota Robianto (RT 004 / Q-31) RT 005
15 Anggota Dudung (RT 002 / L-18) RT 007
16 Anggota Zuwardi (RT 001 / G-51) RT 004
17 Anggota Heri P. (RT 006 / E-38) RT 008
18 Anggota Antoni H. (RT 009 / BM-22) RT 001
19 Anggota Eri Novi (RT 009 / BK-10) RT 001
20 Anggota Budi H. (RT 003 / H-53) RT 007
21 Anggota Marlin (RT 003 / H-42) RT 002

Saksi-saksi dari Calon Ketua RW 012

No. Nama Saksi Dari Tanda Tangan
1 Mulyadin Bpk. Farid Irfa’i, MD.
2 Mukinis Edi Bpk. Ahmad Muzakir Basyari
3 Rahya Bpk. Abdul Rahman

AGENDA ACARA

PANITIA PEMILIHAN KETUA RW 012

PERIODE 2010 – 2013

No. Tanggal Agenda Acara Keterangan
1 24-01-2010 Perumusan Rencana Pemilihan Ketua RW 012 oleh forum RW Terlaksana
2 06-02-2010 Rapat pemilihan Ketua Panitia Pemilihan Ketua RW 012 Terlaksana
3 10-02-2010 Rapat penyusunan panitia dan penyusunan teknis pelaksanaan Terlaksana
4 20-02-2010 Rapat koordinasi panitia dan ketua RT dalam Penetapan mekanisme pemilihan, Penetapan Susunan Panitia, klarifikasi Bakal Calon, Penetapan jumlah, nama dan nomor urut Calon Ketua RW, Penetapan Waktu Pemilihan Ketua dan Penetapan Teknis Pelaksanaan Pemilihan Terlaksana
5 21-02-2010 Penyampaian Surat Pemberitahuan Pelaksanaan Pemilihan Ketua RW 012 kepada aparat Desa Sindang Mulya dan Polsek Cibarusah Terlaksana
6 21-02-2010 Hari terakhir penyerahan / pengambilan photo, bio data, profil dan visi misi calon Ketua RW Terlaksana
7 23-02-2010 Rapat Pemantapan Panitia Pemilihan dan Pembagian tugas kepanitiaan Terlaksana
8 26-02-2010 Pemilihan Ketua RW 012 mulai pukul 06:30 – 09:45 Terlaksana
9 26-02-2010 Penghitungan Suara Pemilihan Ketua RW 012 pukul 09:45 – 11:15 Terlaksana
12 01-03-2010 Penyerahan Susunan Pengurus RW 012 oleh ketua RW 012 terpilih kepada Panitia Pemilihan Ketua RW 012. Terlaksana
10 05-02-2010 Penetapan Ketua RW 012 terpilih di depan Forum Musyawarah RW, serah terima jabatan dan laporan pertanggungjawaban ketua RW yang lama. Terlaksana
11 06-03-2010 Penyusunan Laporan / Berita Acara Pelaksanaan Pemilihan Ketua RW oleh panitia Terlaksana
13 07-03-2010 Penyerahan Laporan/ Berita Acara Pelaksanaan Pemilihan Ketua RW dan Susunan Pengurus RW baru oleh panitia kepada Forum RW 012 dan aparat Desa Sindang Mulya guna mendapatkan Surat Keputusan Terlaksana
14 07-03-2010 Pembubaran Panitia Pemilihan Ketua RW 012 periode 2010 – 2013 Terlaksana
15 07-03-2010 Selesai Terlaksana

Laporan Pertanggungjawaban RW 012 Periode I

Serah terima laporan pertanggungjawaban dari pengurus RW lama kepada ketua pemilihan RW

Serah terima laporan pertanggungjawaban dari ketua pemilihan RW kepada Ketua RW 012 yang baru

Suasana Malam Acara Laporan Pertanggungjawaban Ketua RW 012

Susunan Pengurus RW 012 Periode 2010 – 2013

Ketua:

Farid Irfa’i, MD.

Sekretaris :

1.Didit W
2.Patwa Nugraha

Bendahara: 1.Suntoro
2. Saiman

Sie.Kantibmas:

1.R.Welly
2.Ginting

Sie.Pemuda dan Olah Raga:
1. Ribut
2. Puji S.
3. Pujiono
4. Sutomo

Sie.BPJP:

1. Suryana
2. Slamet

Sie.Humas:

1. Alan Suherlan
2. Darmanto
3. Subana

Sie.Logistik:

1.Afrizal
2.Agus Sutarman